Jual Durian, Mahasiswa Unasman Bertahan Hidup

  • Whatsapp

Seorang Mahasiswa Universitas Asyariah Mandar (Unasman), Fakultas keguruan dan ilmu pendidikan, viral di sosial media lantaran ia menjual Buah durian di pinggir jalan untuk kebutuhan hidup dan biaya kuliahnya Jumat (12/2/2021).

Penjual buah durian ini yakni Hamied. Ia berjualan di pinggir jalan raya, Sulawesi barat.Dalam foto yang diunggah @Ahmad Zhet di Facebook, tampak ia sedang melayani pembeli buah duriannya. Foto tersebut sudah ratusan kali dibagikan dan mendapat puluhan komentar.

Read More

“Semangat Dinda, insya Allah berkah usahanya dan kami salut padamu,” Tulis Ahmadsyah Hamma Neto di kolom komentar.

Tidak hanya itu, Hamied yang dikenal seorang mahasiswa ini, ia rela membuat spanduk tentang kebutuhannya untuk menarik konsumen membeli buahnya agar bisa melanjutkan hidupnya.

“Tolong! Bantu beli durian saya buat biaya kuliah dan kelangsungan hidup saya.”

Hamied berterima kasih kepada pembeli dan penjual yang melariskan dagangan miliknya, serta mendoakan untuk keberkahan hidup, dan juga berterimakasih kepada netizen yang memberikan semangat untuk dirinya.

“Terima kasih semua, semoga penjual dan pembeli senantiasa mendapatkan keberkahan, amin. Oiya, yang kasih semangat juga terimakasih atas komentarnya,” tutup dalam kolom komentar. []

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

1,484 comments

  1. Thank you for your sharing. I am worried that I lack creative ideas. It is your article that makes me full of hope. Thank you. But, I have a question, can you help me?

  2. Pingback: yehyeh
  3. Pingback: situs togel online
  4. Pingback: ufabtb
  5. Pingback: bonanza178
  6. Pingback: 32322229
  7. Pingback: aia health saver
  8. Pingback: ชีทราม
  9. Pingback: penis enlargement